Gus Ali Ahmad Tanamkan Nilai Pancasila Dihadapan Pekerja Pabrik Malang Raya

Politikamalang

Politikamalang – Kota Malang, Anggota fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (FPKB) Majelis Permusyawaratan Rakyat Republik Indonesia (MPR RI) Ali Ahmad, tanamkan idelogi Pancasila kepada para pekerja pabrik Malang Raya. “Saya sengaja menyampaikan materi empat pilar di hadapan para pekerja pabrik ini agar mereka memahami pentingnya berbangsa dan bernegara,” katanya dalam kegiatan Sosialisasi 4 Pilar di Karangploso, […]

Santuni Darus Sa’adah Kota Batu, Aksara Tumapel Malang Tuntaskan Program Ramadan Berbagi

Politikamalang

Politikamalang – Kota Batu, Mengakhiri program tahunan Ramadan Berbagi bersama anak yatim dan duafa. Komunitas Aksara Tumapel Malang (ATM) mengunjungi Pondok Darus Sa’adah, Jalan Wukir Gg Pondok no. 186 A Temas, Kota Batu, Sabtu (23/4/2022). Ketua Pelaksana, M.Taufik mengatakan, kegiatan tahunan santunan ini telah menginjak tahun ke-19, sejak tahun 2003. “Setiap tahun pada bulan Ramadan […]