Ikram Terpilih Secara Aklamasi Di Kongres IPMA LUTIM

Politikamalang – Nasional, Abdul Jalalil Ikram terpilih menjadi Ketua Umum Ikatan Pelajar Mahasiswa Luwu Timur (Ipmalutim), pada periode 2023-2025. Terpilih secara aklamasi pada Kongres ke-IX Ipmalutim, Senin, (25/09/23) Kongres itu menyusun tema “Ipmalutim Sebagai Pilar dalam Merancang Masa Depan Luwu Timur” yang dihadiri sebelas komisariat di kabupaten Luwu Timur. Demisioner Ketua Umum PP Ipmalutim peridoe […]