BEM FT UMM Selenggarakan Student Expo & Student Day 2023

Politikamalang

Politikamalang – Kabupaten Malang, dalam rangka meningkatkan kompetensi mahasiswa baru, Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Teknik (BEM FT) Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) menyelenggarakan Kegiatan Student Expo, yang diadakan di lapangan Hallipad pada 12.45 sampai 18.00 dengan tema “MELALUI SENI DAN KREASI MEMBUKTIKAN FAKULTAS TEKNIK YANG SUPERIOR”. Senin, (23/01/2023) Virgiawan Sagarmata Patabuga, selaku Gubernur Mahasiswa Fakultas Teknik […]